Mantap! 8 Perusahaan RI Masuk Forbes Global 2000, Apa saja?

Mantap! 8 Perusahaan RI Masuk Forbes Global 2000, Apa saja?


Daftar Global 2000 perusahaan terbesar di dunia tahun 2023 dirilis di forbes. terdapat 8 perusahaan asal Indonesia terdapat pada daftar tersebut.

Forbes Global 2000 adalah suatu daftar peringkat tahunan atas 2.000 perusahaan publik di dunia yang dikeluarkan oleh majalah Forbes. Pemberian peringkat disusun dengan berdasarkan pada kombinasi empat kriteria: penjualan, laba, aktiva, dan nilai pasar. 

Data yang digunakan mengacu pada laporan keuangan perusahaan dalam 12 bulan terakhir, yang tersedia per 5 Mei 2023. Berikut 8 perusahaan asal Indonesia terdapat pada daftar tersebut.

1. Bank Rakyat Indonesia (BRI) - Peringkat 307

Penjualan: US$ 13,16 miliar

Laba: US$ 3,45 miliar

Aset: US$ 119,84 miliar

Nilai pasar: US$ 53,79 miliar


2. Bank Mandiri - Peringkat 418

Penjualan: US$ 10 miliar

Laba: US$ 2,72 miliar

Aset: US$ 120,8 miliar

Nilai pasar: US$ 32,58 miliar


3. Bank Central Asia (BCA) - Peringkat 462

Penjualan: US$ 6,71 miliar

Laba: US$ 2,93 miliar

Aset: US$ 88,15 miliar

Nilai pasar: US$ 75,6 miliar


4. Telkom Indonesia - Peringkat 787

Penjualan: US$ 9,83 miliar

Laba: US$ 1,4 miliar

Aset: US$ 18,57 miliar

Nilai pasar: US$ 28,15 miliar


5. Bank Negara Indonesia (BNI) - Peringkat 930

Penjualan: US$ 5,02 miliar

Laba: US$ 1,23 miliar

Aset: US$ 66,15 miliar

Nilai pasar: US$ 11,76 miliar


6. Bayan Resources - Peringkat 983

Penjualan: US$ 4,72 miliar

Laba: US$ 2,18 miliar

Aset: US$ 3,94 miliar

Nilai pasar: US$ 46,96 miliar dolar AS


7. Adaro Energy - Peringkat 1.396

Penjualan: US$ 8,13 miliar

Laba: US$ 2,5 miliar

Aset: US$ 10,78 miliar

Nilai pasar: US$ 5,93 miliar


8. Garuda Indonesia - Peringkat 1.572

Penjualan: US$ 2,11 miliar

Laba: US$ 3,67 miliar

Aset: US$ 6,24 miliar

Nilai pasar: US$ 393 juta


Post a Comment

0 Comments