Pembatasan Sosial Berskala Besar, Saham apa yang diuntungkan?

Pembatasan Sosial Berskala Besar, Saham apa yang diuntungkan?

sumber foto : tempo.co

Mulai 10 April 2020 Puukul 00.00 Pembatasan Sosial Berskala Besar (PSBB) telah diterapkan di DKI Jakarta untuk pertama kali di Indonesia, aktivitas masyarakat akan dibatasi dengan penerapan PSBB tersebut.

Namun demikian, Penerapan PSBB tersebut tidak akan menggangu semua sektor usaha. Saham pada pada 2 (dua) sektor yang perlu diamati yakni saham sektor barang konsumser dan sektor telekomunikasi. 

Dengan adanya PSBB, menurut Senior Vice President Research Kanaka Hita Solvera Janson Nasrial merekomendasikan untuk mencermati saham sektor konsumer yakni PT Indofood CBP Sukses Makmur Tbk (ICBP) dan saham PT Unilever Indonesia Tbk (UNVR).

Sedangkan menurut Janson untuk saham sektor telekomunikasi dan mobile data yang perlu di cermati PT Telekomunikasi Indonesia Tbk (TLKM), PT XL Axiata Tbk (EXCL),  PT Indosat Tbk (ISAT) dan PT Smartfren Telecom Tbk (FREN) seiring dengan naiknya traffic penggunaan data saat penerapan PSBB ataupun Working From Home (WFH).

Post a Comment

0 Comments