4 Kunci Keberhasilan Trading Saham

4 Kunci Keberhasilan Trading Saham


Seorang trading saham yang sukses, pasti punya kunci keberhasilannya.  Berikut Kunci keberhasilan seorang trading saham. 

Mindset
Seorang trader harus memiliki mindset yang benar, mindset yang benar itu harus memiliki passion sehingga trading tidak bisa dianggap sekedar main-main atau sekedar uji coba saja. trading diibaratkan sebagai pelari, kalo anda memiliki mindset sebagai pelari jangka pendek maka anda akan gagal,  karena trading di saham harusnya berpikir jangka panjang. 

Method
kita perlu menggunakan method untuk menganalisa market, karenanya kita perlu mempelajari seperti apa itu fundamental dan bagaimana cara menganalisa agar kita bisa memprediksi apakah suatu market akan naik ataupun turun atau apakah instrumen saham yang akan kita masuki memiliki resiko seperti apa. 

Money Manajemen
sebaik apapun mind ataupun method yang anda miliki, namun jika kita tidak bisa mengatur portofolio  atau mengatur uang anda maka kemungkinan gagal itu ada dalam trading. Kemampuan untuk menghitung transaksi juga salah salah satu modal untuk menghidari kerugian.

Jam Terbang
jam terbang sangat penting, anda yang memiliki pengalaman 1 tahun dengan yang memiliki pengalaman lebih dari 3 tahun akan terasa beda. Sehingga kita perlu yang namanya latihan untuk meningkatkan jam terbang. Trader yang jam terbangnya tinggi, mungkin akan lebih merasakan karakter saham dalam setiap pergerakannya.

Post a Comment

0 Comments